Ini buku baruku. Aku sendiri belum punya bukunya. Saat search namaku di Google, muncul informasi bahwa buku ini sudah terbit. Setidaknya aku tahu di situs Mizan, Inibuku.com, dan beberapa lainnya.
Karya Sendiri 1. Novel anak-anak Bertamasya ke Angkasa Luar dan Dendam Itu Tak Seperti Pompa Bambu, Penerbit Ganesha Exact, 1993 2. Karung Mutiara Al-Ghazali, Penerbit Kepustakaan Populer Gramedia (KPG), 1997, berkolaborasi dengan kartunis Jitet Koestana 3. Kumpulan cerpen Sang Jelata, Penerbit Grasindo, Desember 2004 4. Kumpulan cerpen remaja Cinta… Itu Apa?, Penerbit Pustaka Latifah 2005 5. Novel Dyah Pitaloka, Senja di Langit Majapahit, C Publishing, Desember 2005 6. Novel Kiamat Sudah Dekat, berdasarkan skenario sinetron Kiamat Sudah Dekatkarya Musfar Yasin, Penerbit Pustaka Latifah 2005 7. Mereka Membunuhku Pelan-Pelan(Kisah di balik kekerasan di IPDN), Penerbit Bentang Pustaka, April 2007, bersama tiga penulis lain: Setya Krisna Sumargo, Dade Syamsul Rais, dan Kisdiantoro 8. Kembalikan Anakku!(Kisah tentang penculikan Raisah Ali), Mizania, Desember 2007 9. Mukesh Ambani, Kaifa, Februari 2008 10. Jangan Bunuh Obama!, Mizan, April 2008 11. Novel Niskala, Gajah Mada Musuhku, Bentang Pustaka, Juli 2008 12. Ide Gila Marketing Tung Desem Waringin, Hikmah, Agustus 2008 13. Blind Power, Berdamai dengan Kegelapan (sebagai penulis pendamping), Grafidia, September 2008 14. Andai Obama Presiden Amerika, Harapan atau Ancaman?, Mizan, September 2008 15. Jejak Pembunuh Berantai, Grafidia, September 2008 16. From Cat Stevens to Yusuf Islam, Mizania, Desember 2008
Sebagai Penerjemah 1. My Salwa My Palestine(Mizan, 2007), dari buku On the Hills of God karya Ibrahim Fawal 2. Lupus, Terapi-Terapi yang Berhasil karya Sharon Moore (B-First, November 2008)
Sebagai Penyunting 1. Terjemahan The Ivy Chronicleskarya Karen Quinn (Penerbit C Publishing, 2006) 2. Terjemahan Suddenly Sexykarya Linda Francis Lee (C Publishing, 2006) 3. Terjemahan Tsotsi karya Athol Fugard (Penerbit Bentang Pustaka, 2006) 4. Terjemahan Robinson Crusoekarya Daniel Defoe (Penerbit Bentang Pustaka, 2007) 5. Terjemahan Leaving Microsoft to Change the Worldkarya John Wood (Bentang Pustaka, 2007) 6. 168 Jam Dalam Sandera, memoar karya Meutya Hafid (Penerbit Hikmah, 2007) 7. Mereka Bilang Aku Kafirkarya Muhammad Idris (Hikmah, 2007) 8. The Four Fingered Pianist, Kisah Nyata tentang Hee Ah Lee, pianis berjari empat (Hikmah, Februari 2008) 9. Kumpulan cerpen Recto Verso karya Dewi Lestari (Goodfaith, Juli 2008) 10. Terjemahan novel The Last Window-Giraffekarya Peter Zilahy (Bentang Pustaka, Oktober 2008) 11. Terjemahan novel Morality for Beautiful Girlskarya Alexander McCall Smith (Bentang Pustaka, Oktober 2008)
Sebagai Proof Reader 1. Novel Supernova, Ksatria, Puteri, dan Bintang Jatuh karya Dewi Lestari 2. Novel Perahu Kertas karya Dewi Lestari (belum terbit)
No comments:
Post a Comment